Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cuaca Panas Serang Kamboja, Timnas U-22 Indonesia Siap Negosiasi agar Jadwal Pertandingan Bisa Diubah

By Wila Wildayanti - Jumat, 28 April 2023 | 07:00 WIB
Manajer timnas Indonesia, Sumardji, saat ditemui awak media di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, 16 Juni 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Manajer timnas Indonesia, Sumardji, saat ditemui awak media di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, 16 Juni 2022.

Namun, dengan situasi yang tidak menentu ini, Sumardji mengatakan bahwa pihaknya akan mencoba memberikan usulan dan bernegosiasi apabila cuaca panas terjadi saat pertandingan timnas U-22 Indonesia berlangsung.

Mantan Kapolresta Sidoarjo itu mengaku sudah menyiapkan beberapa opsi apabila cuaca panas ekstrem terjadi di Kamboja saat Tim Merah Putih berlaga.

Sumardji mengaku salah satu usulan yakni terkait waterbreak apabila cuaca sangat panas saat pertandingan berlangsung.

Baca Juga: Pelatih Timnas U-22 Indonesia Sudah Kantongi Resep Lawan Filipina

Kemudian ada juga usulan perubahan jadwal pertandingan dari pukul 16.00 berubah menjadi 19.00 waktu setempat.

Hal ini diusulkan karena dianggap sebagai solusi terbaik dalam situasi saat ini.

Akan tetapi, dia akan melihat situasi terlebih dahulu sebab semua kembali kepada tuan rumah SEA Games 2023.

“Kaitannya dengan hal itu, besok ada PMPC, jadi kami besok akan coba usulkan, apakah memungkinkan ada waterbreak, tutur Sumardji.

“Kalau misalkan memungkinkan, akan lebih bagus, bisa menguntungkan buat semuanya."

"Tetapi kalau misalkan nanti saat PMPC usul kami tidak diterima, ya tidak ada masalah,” tambahnya.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Sempat Dikritik DPR, PSSI Pamer Survei Kepuasaan Masyarakat Terhadap Program Naturalisasi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X