Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

SEA Games 2023 - Malaysia Ketar-ketir Jumpa Indonesia, Kekuatan Ganda Putra Paling Ditakuti

By Nestri Y - Rabu, 3 Mei 2023 | 11:00 WIB
Tim bulu tangkis Malaysia saat upacra pelepasan menuju SEA Games 2023 di Kamboja, Selasa (2/5/2023).
BAM
Tim bulu tangkis Malaysia saat upacra pelepasan menuju SEA Games 2023 di Kamboja, Selasa (2/5/2023).

Sedikit berbeda dengan Indonesia yang mengirimkan beberapa pemain andalan ke SEA Games 2023, Malaysia lebih memilih melakukan pertaruhan dengan menunjuk para pemain pelapis dan yang masih muda.

Skuad negeri Jiran tidak membagi dua secara merata siapa saja yang diikirim ke SEA Games 2023 dan Sudirman Cup 2023.

Mereka memutuskan untuk mengirim jajaran pemain terbaik mereka ke Sudirman Cup 2023, sehingga yang tersisa memang tinggal pemain muda.

Namanya pun masih terdengar asing, sebut saja ada Beh Chun Meng/Goh Boon Sze dan Chia Weijie/Liew Xun.

Dua ganda putra Malaysia itu berperingkat 77 dan 105 dunia.

Sedangkan Indonesia mengirimkan Pram/Yere dan Bagas/Fikri.

Jika diadu baik di pertandingan beregu atau individual, ganda putra Indonesia di atas kertas jelas lebih difavoritkan.

Belum lagi di nomor lain sepertti ganda campuran. Indonesia mengirimkan pasangan peringkat 10 dunia Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati.

Sementara Malaysia akan mengirim Roy King/Yap Ling dan Choong Hon Jian/Cheng Su Yin.

Baca Juga: Sudirman Cup 2023 - Pesan Hendra Setiawan Agar Indonesia Bawa Pulang Piala ke Bumi Pertiwi


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Bharian.com.my, Thestar.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Ragnar Oratmangoen Ungkap Momen Terbaik di Timnas Indonesia, Bukan Gol ke Gawang Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
3
9
2
Liverpool
3
9
3
Brighton
3
7
4
Arsenal
3
7
5
Newcastle
3
7
6
Brentford
3
6
7
Aston Villa
3
6
8
Bournemouth
3
5
9
Nottm Forest
3
5
10
Tottenham
3
4
Klub
D
P
1
PSM
3
9
2
Borneo
3
9
3
Persija Jakarta
3
7
4
Persita
3
7
5
Persebaya
3
7
6
Bali United
3
6
7
PSIS Semarang
3
6
8
Persib
3
5
9
Persik
3
4
10
Malut United
3
3
Klub
D
P
1
Barcelona
4
12
2
Real Madrid
4
8
3
Atlético Madrid
4
8
4
Villarreal
4
8
5
Girona
4
7
6
Alavés
4
7
7
Osasuna
4
7
8
Celta Vigo
4
6
9
Leganes
4
5
10
Mallorca
4
5
Klub
D
P
1
Inter
3
7
2
Juventus
3
7
3
Torino
3
7
4
Udinese
3
7
5
Verona
3
6
6
Napoli
3
6
7
Empoli
3
5
8
Lazio
3
4
9
Parma
3
4
10
Genoa
3
4
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
311
2
F. Bagnaia
285
3
M. Marquez
234
4
E. Bastianini
234
5
P. Acosta
152
6
B. Binder
148
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
112
10
A. Marquez
104
Close Ads X