Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Evolusi Victor Osimhen dari Bocah Penjual Air di Jalanan, Pemain Termahal Napoli, hingga Penentu Gelar Liga Italia

By Beri Bagja - Sabtu, 6 Mei 2023 | 04:30 WIB
Victor Osimhen diserbu fan Napoli usai mengantarkan klub juara Liga Italia dengan mengimbangi Udinese pada pekan ke-33 di Dacia Arena (4/5/2023).
ANDREA STACCIOLI/AFP
Victor Osimhen diserbu fan Napoli usai mengantarkan klub juara Liga Italia dengan mengimbangi Udinese pada pekan ke-33 di Dacia Arena (4/5/2023).

BOLASPORT.COM - Bomber Napoli, Victor Osimhen, ibarat mengalami evolusi karier sempurna dari tahap paling bawah hingga menjadi penentu gelar Liga Italia bagi klubnya.

Gol Victor Osimhen ke gawang Udinese, Kamis (4/5/2023), menggaransi scudetto bagi Napoli.

Lewat skor seri 1-1, I Partenopei menuntaskan penantian 33 tahun akan gelar Liga Italia yang terakhir kali diraih bersama Diego Maradona (1990).

Seperti sudah digariskan, Osimhen adalah sosok yang menentukan titel buat Napoli musim ini.

Perannya begitu besar membantu klub kembali ke jajaran elite yang terpandang.

Gelar ini seperti kulminasi dari perjuangan Osimhen yang dimulai dari titik nol.

Bomber berusia 24 tahun itu merasakan masa kecil yang keras karena harus melakukan segala cara cuma demi bertahan hidup.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Italia - Napoli Juara Berkat Gol Osimhen ke Gawang Udinese

Bernama lengkap Victor James Osimhen, dia lahir di area kumuh Olusosun, pinggiran Lagos, ibu kota Nigeria.

Sewaktu kecil, Osimhen mencari uang dengan menjajakan air minum botolan di jalanan yang berdebu.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Sportmediaset.mediasetit

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X