Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Vinicius Sudah Berulah Sebelum Kick-off Final Copa del Rey

By Ade Jayadireja - Minggu, 7 Mei 2023 | 11:30 WIB
Real Madrid's Brazilian forward Vinicius Junior reacts during the Copa del Rey (King's Cup) semi-final second leg football match between FC Barcelona and Real Madrid CF at the Camp Nou stadium in Barcelona on April 5, 2023. (Photo by Pau BARRENA / AFP)
PAU BARRENA
Real Madrid's Brazilian forward Vinicius Junior reacts during the Copa del Rey (King's Cup) semi-final second leg football match between FC Barcelona and Real Madrid CF at the Camp Nou stadium in Barcelona on April 5, 2023. (Photo by Pau BARRENA / AFP)

BOLASPORT.COM - Vinicius Junior jadi protagonis sekaligus antagonis dalam keberhasilan Real Madrid merebut gelar juara Copa del Rey 2022-2023.

Real Madrid memastikan diri sebagai kampiun menyusul kemenangan 2-1 atas Osasuna pada partai dinal di Estadio de La Cartuja, Sabtu (6/5/2023) atau Minggu dini hari WIB.

Brace dari Rodrygo berhasil menenggalamkan satu gol balasan Osasuna via Lucas Torro.

MeskiRodrygo jadi pahlawan, justru Vinicius Junior yang paling mendapat sorotan.

Penyerang sayap timnas Brasil itu tak hanya mengacak-acak pertahanan lawan, melainkan juga melakukan beberapa tindakan kontroversial.

Salah satu sikap negatif Vinicius terlihat sebelum kick-off.

Usai para pemain Real Madrid dan Osuasuna bersalaman, Vinicius langsung berjalan menuju pinggir lapangan sembari membuka jaket.

Dia ngeloyor pergi alih-alih menyalami wasit Sanchez Martinez dan dua asistennya, Raul Cabanero Martínez dan Jose Enrique Naranjo Perez.

Vinicius Junior tak menyalami wasit sebelum kick-off Real Madrid vs Osasuna pada final Copa del Rey.
MARCA
Vinicius Junior tak menyalami wasit sebelum kick-off Real Madrid vs Osasuna pada final Copa del Rey.

Sikap tersebut diduga sebagai tindakan disengaja karena Vinicius memiliki hubungan kurang baik dengan pengadil lapangan.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil ASEAN Futsal Championship 2024 - Hajar Australia, Timnas Indonesia Pastikan Satu Tiket ke Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X