Kala itu ia bermain sebanyak 25 pertandingan selama 1275 menit.
Dibawah pimpinan Luis Milla, ia mendapatkan kesmepatan bermain sebanyak 20 pertandingan.
Baca Juga: Maaf Persib, Septian David Maulana Setia Bersama PSIS Hingga 2026
Dengan melihat penampilan Abdul Aziz pada musim lalu, Luis Milla pun merekomendasikan manajemen untuk memperpanjangnya.
Tak tanggung-tanggung, Persib memilih memperpanjang kontranya selama tiga musim langsung.
Dengan diperpanjangnya kontrak Abdul Aziz ini pun menjadikan ia pemain ke sembilan yang dipertahankan Persib Bandung.
Tim kebanggaan bobotoh itu sebelumnya telah mengumumkan sebanyak sembilan pemain diperpanjang kontraknya.
Sebelumnya ada nama Robi Darwis, Kakang Rudianto, Febriansyah, Beckham Putra, Fitrul Dwi, Frets Butuan, Reky Rahayu, Zalnando, dan Dedi Kusnandar.
Baca Juga: Persib Bandung Akan Siapkan 3 Laga Ujicoba Pramusim, Ada Tim Luar Negeri?
Oleh karena itu, Abdul Aziz menjadi pemain ke sepuluh yang diperpanjang kontraknya.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | Persib.co.id |
Komentar