Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bulu Tangkis SEA Games 2023 - Penyebab Rehan/Lisa Hampir Tergocek Wakil Filipina Didikan Pelatih Asal Indonesia

By Nestri Y - Minggu, 14 Mei 2023 | 14:15 WIB
Ganda campuran Indonesia, Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati saat tampil di perempat final bulu tangkis SEA Games 2023 kategoti individual, di Badminton Hall Morodok Techo, Kamboja, MInggu (14/5/2023)
PBSI
Ganda campuran Indonesia, Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati saat tampil di perempat final bulu tangkis SEA Games 2023 kategoti individual, di Badminton Hall Morodok Techo, Kamboja, MInggu (14/5/2023)

"Saya tadi di gim pertama masih belum enam mainnya," aku Rehan dalam siaran pers PBSI yang diterima BolaSport.com.

"Mungkin karena kemarin di beregu kami tidak main, jadi tadi masih beradaptasi dengan angin, terutama shuttlecock yang agak susah dikontrol," tambahnya.

Sementara itu, Lisa mengungkap kunci mereka akhirnya berhasil keluar dari tekanan di poin krusial adalah saling komunikasi.

"Saat poin setting di gim pertama, saya coba mengingatkan Rehan untuk lebih tenang lagi," kata Lisa.

"Mereka (lawan) kan tampil lepas, sementara kami ada beban sedikit," tandasnya.

Baik Rehan dan Lisa bersyukur mampu melampaui rintangan dan lolos ke semifinal yang artinya sudah menggaransi setidaknya medali perunggu.

"Di gim kedua baru kami mulai dapat ritme dan pola permainan yang kami inginkan," ucap Rehan.

"Alhamdulillah kami dapat mengatasi ketegangan di pertandingan pertama ini."

"InsyaaAllah di pertandingan selanjutnya, permainan kami akan lebuh baik," janji Rehan.

Mereka juga berharap bisa memaksimalkan kesempatan yang diberikan, apalagi mereka juga dapat target untuk bisa mewujudkan capaian medali emas.

"Medali emas di beregu putra dan perak di beregu putri kemarin pasti menambah keyakinan kami untuk meraih medali lagi di perorangan," kata Rehan.

"Alhamdulillah kesempatan kami main di SEA Games akhirnya datang juga. Setelah seminggu lebih kami di sini," sahut Lisa. 

Baca Juga: Hasil Bulu Tangkis SEA Games 2023 - Tak Sampai Setengah Jam, Komang Libas Wakil Singapura dan Susul Ester

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Agung Kurniawan
Sumber : PBSI
REKOMENDASI HARI INI

Sukses Tahan Semen Padang, Bernardo Tavares: PSM Membuat Sejarah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X