Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indra Sjafri Sesalkan Keributan yang Terjadi di Laga Timnas U-22 Indonesia Vs Thailand

By Abdul Rohman - Rabu, 17 Mei 2023 | 12:25 WIB
Timnas U-22 Indonesia berhasil mengamankan emas SEA Games 2023 setelah mengalahkan Thailand dengan skor 5-2 pada Selasa (16/5/2023)
PSSI
Timnas U-22 Indonesia berhasil mengamankan emas SEA Games 2023 setelah mengalahkan Thailand dengan skor 5-2 pada Selasa (16/5/2023)

Dua untuk pemain, yakni Komang Teguh dan Soponwit Rakyart yang saling baku hantam.

Tiga ditujukan ke ofisial, dua untuk Thailand dan satu ke timnas U-22 Indonesia.

Dalam kejadian tersebut, manajer timnas U-22 Indonesia, Sumardji, yang berusaha menenangkan keadaan malah mendapat hantaman dari ofisial Thailand.

"Saya melihat hari ini (kemarin) seharusnya tidak terjadi," kata Indra Sjafri.

"Tapi saya melihat waktu skor 2-1 jadi 2-2 ada satu ofisial Thailand kenapa dia harus selebrasi ke kami."

"Jadi saya pikir ini hal yang tidak boleh dilakukan."

"Setelah menang 3-2 dibalas hal yang sama," sambung mantan pelatih Bali United tersebut.

Baca Juga: Raih Emas Ketiga di Sepanjang SEA Games, Indonesia Selalu Butuh 120 Menit atau Lebih

Imbas keributan, untungnya tidak membuat timnas U-22 Indonesia hilang fokus.

Timnas U-22 Indonesia menutup laga kontra Thailand dengan skor akhir 5-2.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Man City dan Arsenal Ternoda, Liverpool Selamat dari Neraka

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X