Baca Juga: Sudirman Cup 2023 - Malaysia Kuat di Sektor Krusial, Rexy Mainaky Puji Anak Didik Nova Widianto
Selepas jeda, Putri KW masih mampu kembali menjauh dengan selisih delapan angka pada skor 14-6.
Chochuwong merespons dengan pukulan dropshot menyilang yang tak bisa dijangkau Putri KW.
Jarak poim kembali dekat setelah Chochuwong mencetak tiga angka lagi untuk mengubah skor menjadi 10-14.
Putri KW segera merespons untuk menambah dua angka untuk menjauh lagi menjadi 16-10.
Chochuwong lagi-lagi mendekat pada 13-16, namun dua kali kesalahan dilakukan memberikan keuntungan bagi Putri KW kembali menjauhkan jarak menjadi 18-13.
Kemenangan Putri KW pada gim pertama semakin dekat usai mencatatkan game point dengan keunggulan 20-15.
Putri KW akhirnya langsung menuntaskan gim pertama usai menyambar pengembalian Chochuwong di depan net.
Baca Juga: Hasil Sudirman Cup 2023 - Jonatan Kena Tikung di Poin Kritis, Indonesia Tertinggal 0-2 dari Thailand
Pada gim kedua, duel kembali berlangsung sengit setelah kedua pemain berbagi angka pada 3-3.
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar