Bahkan sang bek sudah lebih dari satu tahun absen memperkuat Man United.
Penampilan terakhir Jones terjadi pada 2 Mei 2022 saat United menang 3-0 atas Brentford dalam partai Liga Inggris.
Alhasil, situasi sulit ini memaksa Jones keluar dari Old Trafford.
Jones meninggalkan United dengan pencapaian masing-masing satu gelar Liga Inggris, Piala FA, dan Liga Europa.
Sosok kelahiran Preston itu juga membantu timnya meraih dua titel Community Shield.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | Dailymail.co.uk |
Komentar