Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Selain Timnas Argentina, Timnas Indonesia Juga Akan Jajal Rusia

By Alif Mardiansyah - Selasa, 23 Mei 2023 | 19:15 WIB
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang berfoto bersama jelang bertanding di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (25/3/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang berfoto bersama jelang bertanding di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (25/3/2023).

Kala itu, sosok berusia 32 tahun tersebut menyambut kedatangan Lyudmila G Vorobieva selaku Duta Besar Rusia untuk Indonesia di Kantor Kemenpora.

Dalam perbincangannya terdapat pembahasan di antaranya mengenai peluang timnas Indonesia menghadapi timnas Rusia.

Rencananya pertarungan timnas Indonesia melawan timnas Rusia bertajuk laga persahabatan.

Baca Juga: Hasil Malaysia Masters 2023 - Keunggulan Lanny/Ribka Dipatahkan Wakil Korea

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Dito Ariotedjo, saat memberikan sambutan di Media Center Kemenpora, Senayan, Jakarta, Selasa (23/5/2023) siang.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Dito Ariotedjo, saat memberikan sambutan di Media Center Kemenpora, Senayan, Jakarta, Selasa (23/5/2023) siang.

"Iya (ada pembicaraan mengenai timnas Indonesia vs timnas Rusia)," kata Dito Ariotedjo kepada awak media termasuk BolaSport.com, Selasa (23/5/2023) sore.

"Waktu itu, Dubes Rusia menemui saya dan mereka mengajukan apakah mungkin dilakukannya pertandingan-pertandingan persahabatan antara timnas indonesia dan juga timnas Rusia," kata figur kelahiran Jakarta tersebut.

Meskipun begitu, Dito Ariotedjo belum dapat memastikan venue pertandingan timnas Indonesia versus timnas Rusia nanti.

Baca Juga: Hasil Malaysia Masters 2023 - Ana/Tiwi Juga Dihajar Amunisi Korea

Selain itu, Dito juga belum bisa menjelaskan terkait jadwal resminya.

Sebab, Mantan Chairman RANS Nusantara FC tersebut masih memerlukan koordinasi mendalam kepada PSSI dan Kementerian Luar Negeri (Kemenlu).

"Saya juga harus mengkoordinasikan dulu kepada PSSI dan juga Kemenlu (terkait jadwal)," ucap Dito Ariotedjo.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Sabar/Reza dan Gregoria Capai Ranking Tertinggi dalam Karier Setelah China Masters 2024, Jonatan Kembali ke 4 Besar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X