Al Nassr pun turun minum dalam kondisi tertinggal satu gol.
Baca Juga: Lampaui Medan Berat Berakhir, Hanya 49 Peserta Berhasil Finish di IOX 2023 PALA
Selepas rehat, Al Nassr melanjutkan perjuangan untuk mengejer ketertinggalan.
Hasilnya, Abdulrahman Ghareeb menghadirkan gol penyama kedudukan pada menit ke-51.
Cristiano Ronaldo tak mau ketinggalan unjuk gigi.
Memasuki menit ke-59, CR7 membuahkan gol krusial yang membuat Al Nassr comeback.
Gol Ronaldo tercipta lewat tembakan kaki kanan dari luar kotak penalti.
Meski sempat dibayangi dua pemain Al Shabab, Ronaldo masih bisa meluncurkan sepakan terarah menuju sudut atas gawang.
GOAL | Al-Nassr 3-2 Al-Shabab | Cristiano Ronaldo pic.twitter.com/An0d0dzYvc
— VAR Tático (@vartatico) May 23, 2023
Semangat Al Nassr semakin bergelora usai bangkit dari ketertinggalan.
Serangan demi serangan mereka lancarkan guna menambah keunggulan.
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar