Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Real Madrid Alami Krisis Bek Kiri, Andrew Robertson Bisa Jadi Solusi Terbaik Los Blancos

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Kamis, 25 Mei 2023 | 00:01 WIB
Real Madrid saat ini tengah mengalami krisis bek kiri. Bek Liverpool, Andy Robertson, pun disebut-sebut bisa menjadi solusi terbaik Los Blancos.
TWITTER.COM/LFC
Real Madrid saat ini tengah mengalami krisis bek kiri. Bek Liverpool, Andy Robertson, pun disebut-sebut bisa menjadi solusi terbaik Los Blancos.

Robertson memang menjadi andalan Liverpool sejak didatangkan dari Hull City pada musim 2017-2018.

Sejauh ini, kapten timnas Skotlandia tersebut sudah memainkan 267 pertandingan untuk Liverpool di berbagai kompetisi.

Dari 267 laga tersebut, Robertson berhasil mencatatkan delapan gol dan 63 assist.

Bahkan, Robertson menasbihkan dirinya sebagai bek kiri dengan assist terbanyak di ajang Liga Inggris.

Bek berusia 29 tahun itu telah menorehkan 57 assist selama membela Hull City dan Liverpool di Liga Inggris.

Baca Juga: Kartu Merah Vinicius Junior Resmi Dicabut, Valencia Dihukum 5 Laga dan Didenda Rp722 Juta

Kemampuan Robertson tersebut rupanya cukup membuat Real Madrid jatuh hati.

Andrew Robertson dalam laga Liverpool vs Arsenal pada lanjutan Liga Inggris 2022-2023.
PAUL ELLIS / AFP
Andrew Robertson dalam laga Liverpool vs Arsenal pada lanjutan Liga Inggris 2022-2023.

Terlebih lagi, Real Madrid ingin menjadikan Camavinga sebagai regenerasi dari Luka Modric dan Toni Kroos di lini tengah.

Oleh karena itu, kehadiran Robertson akan menjadi solusi tepat bagi pos bek kiri Real Madrid.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sport.es
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Diubah, Pelatih Bali United: Kami Mengerti karena PSSI Mau Bantu Persib

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136