Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Final Liga Europa - AS Roma Jadi Korban Wasit, Jose Mourinho Serbu Anthony Taylor sampai Parkiran Bus

By Beri Bagja - Kamis, 1 Juni 2023 | 10:35 WIB
Jose Mourinho menyerbu wasit Anthony Taylor sampai parkiran stadion usai AS Roma dibekuk Sevilla pada final Liga Europa di Puskas Arena (31/5/2023).
TWITTER.COM/SPORTITALIA
Jose Mourinho menyerbu wasit Anthony Taylor sampai parkiran stadion usai AS Roma dibekuk Sevilla pada final Liga Europa di Puskas Arena (31/5/2023).

'Penyerbuan' Jose Mourinho sampai parkiran bus ini merupakan kulminasi dari kekecewaan yang dia alami seusai kekalahan Roma dari Sevilla.

Saat laga berlangsung, pria beralias The Special One memang beberapa kali melakukan protes.

Taylor juga memberinya kartu kuning karena dianggap melakukan intervensi berlebihan.

Baca Juga: Hasil Final Liga Europa - Sevilla Juara Berkat Kompatriot Lionel Messi, Jose Mourinho Pertama Kalinya Kalah di Final

Adapun insiden yang memicu amarah Mourinho tertuju kepada momen handball pemain Sevilla, Fernando, yang tak digubris Taylor.

Pada menit ke-82, crossing Nemanja Matic terlihat membentur tangan kiri Fernando di dalam kotak terlarang.

Namun, Taylor tidak menganggapnya layak untuk diberikan penalti.

Pria asal Inggris itu bahkan tidak memakai VAR sebagai bahan evaluasi keputusannya.

Padahal sebelumnya pada menit ke-77, Taylor tanpa ragu menunjuk titik putih ketika Lucas Ocampos terjatuh di area penalti Roma.

Ia menilai Ocampos jatuh karena dilanggar Roger Ibanez.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Sport.sky.it
REKOMENDASI HARI INI

Como Masih Mepet Dasar Klasemen Liga Italia, Cesc Fabregas Tetap Dipercaya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X