Pemain yang mengidolakan Cristiano Ronaldo dan Zlatan Ibrahimovic itu mencetak golnya lewat sepakan kaki kanan dari luar kotak penalti.
Gol Petkovic membuat Kroasia untuk sementara unggul 3-2 atas Belanda di paruh pertama babak tambahan waktu 2x15 menit.
Pada paruh kedua babak tambahan waktu 2x15 menit, Kroasia berhasil menambah keunggulan lewat tendangan penalti Luka Modric di menit ke-116.
Setelahnya, tidak ada gol yang tercipta sehigga Kroasia memenangkan laga dengan skor 4-2.
Kemenangan tersebut membawa Kroasia melaju ke laga puncak UEFA Nations League 2022-2023.
Belanda 2-4 Kroasia (Donyell Malen 34', Noa Lang 90+6'; Andrej Kramaric 55', Mario Pasalic 72', Bruno Petkovic 90+8', Luka Modric 116'-pen)
Susunan Pemain:
Belanda (4-3-3): 1-Justin Bijlow; 5-Nathan Ake (16-Tyrell Malacia 105') , 4-Virgin van Dijk, 12-Lutsharel Geertruida, 22-Denzel Dumfries (10-Noa Lang 85'); 21-Frenkie de Jong, 20-Teun Koopmeiners, 6-Mats Wieffer (8-Georginio Wijnaldum 75'); 11-Xavi Simons (19-Wout Weghorst 64'), 9-Cody Gakpo, 18-Donyell Malen (7-Steven Bergwijn 75')
Pelatih: Ronald Koeman
Kroasia (4-3-3): 1-Dominik Livakovic; 22-Josip Juranovic (2-Josip Stanisic 79'), 6-Josip Sutalo (17-Bruno Petkovic 91'), 21-Domagoj Vida, 14-Ivan Perisic; 10-Luka Modric, 11-Marcelo Brozovic, 8-Mateo Kovacic (7-Lovro Majer 85'); 15-Mario Pasalic, 9-Andrej Kramaric (5-Martin Erlic 90'), 16-Luka Ivanusec (13-Nikola Vlasic 79')
Pelatih: Zlatko Dalic
Wasit: Istvan Kovacs (Rumania)
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | Sofascore.com |
Komentar