Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Indonesia Open 2023 - Anthony Ginting Menangi Duel Tunggal Putra Terbaik Merah Putih

By Wahid Fahrur Annas - Jumat, 16 Juni 2023 | 21:05 WIB
Atlet bulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, saat bertanding pada babak 32 besar Indonesia Open 2023 di Istora, Senayan, Jakarta, Rabu (14/6/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Atlet bulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, saat bertanding pada babak 32 besar Indonesia Open 2023 di Istora, Senayan, Jakarta, Rabu (14/6/2023).

Kesalahan berulang kali yang dilakukan Anthony membuatnya tertinggal tiga angka dari Jonatan dengan skor 13-16.

Respons yang positif ditunjukkan Juara Asia dengan langsung menyamakan skor lagi. Tekanannya memancing Jonatan melakukan kesalahan sendiri.

Anthony menyamakan skor lagi pada 19-19.

Smes keras Jonatan yang menabrak net membuat Anthony berada di atas angin karena mencapai game point duluan dengan skor 20-19.

Pengembalian servis yang melebar dari Jonatan menyudahi gim pembuka untuk kemenangan Anthony.

Baca Juga: Indonesia Open 2023 - Comeback Para Mantan Ratu Runtuhkan Dominasi 4 Tunggal Putri Terkuat

Pada gim kedua, Jonatan kembali memulai dengan lebih baik. Dua kali dia unggul tiga angka pada skor 6-3 dan 8-5.

Dua kali pula Anthony hampir menyamakan kedudukan, tapi kesalahannya membuat Jonatan selalu menjaga jarak keunggulan.

Upaya Anthony akhirnya menyamakan skor pada 9-9 setelah smes lurus yang gagal diantisipasi Jonatan.

Smes keras menyilang Anthony membawanya berbalik memimpin dengan skor tipis menjadi 10-9.


REKOMENDASI HARI INI

Link Live Streaming Crystal Palace Vs Man United - Ujian Konsistensi Setan Merah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
6
11
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Dewa United
6
7
9
Persita
5
7
10
Barito Putera
5
7
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Alavés
6
10
6
Athletic Club
6
10
7
Celta Vigo
5
9
8
Real Betis
5
8
9
Mallorca
6
8
10
Rayo Vallecano
5
7
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Udinese
4
10
3
Napoli
4
9
4
Empoli
5
9
5
Inter
4
8
6
Juventus
4
8
7
Lazio
4
7
8
Atalanta
4
6
9
Verona
5
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X