Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lionel Messi Fix Absen Lawan Timnas Indonesia, Erick Thohir: Banyak Bintang Lain

By Wila Wildayanti - Sabtu, 17 Juni 2023 | 16:34 WIB
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, saat memberikan keterangan kepada awak media di Garuda Store, Senayan, Jakarta, Sabtu (17/6/2023) siang.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, saat memberikan keterangan kepada awak media di Garuda Store, Senayan, Jakarta, Sabtu (17/6/2023) siang.

Sehingga meski tak bisa melihat Messi pecinta sepak bola Tanah Air harusnya bisa menyaksikan pernampilan pemain lainnya.

“Jadi yang saya bilang ketika tim Argentina datang banyak pemain luar biasa, Julian Alvarez dan macam-macam saya rasa ini hal yang tentu positif untuk Indonesia,” ujar Erick Thohir kepada awak media termasuk BolaSport.com, di Stadion GBK, Senayan, Jakarta, Sabtu (17/6/2023).

“Ya, ketika Messi tidak memilih (datang ke Indonesia) tentu saya sangat sedih. Apalagi saya dukung Messi,” ucapnya.

Baca Juga: Tampil Ciamik sebagai Gelandang dan Masuk Geng Elite Steven Gerrard, Trent Alexander-Arnold Dapat Sanjungan dari Gareth Southgate

“Ya, tapi kalau kita tidak diapresiasi ya tidak apa-apa. Banyak bintang lain kok.”

Mantan Presiden Inter Milan itu mengatakan bahwa saat ini Argentina juga banyak dihuni pemain muda yang sedang naik daun.

Salah satunya Garnacho yang memang tengah mendapat banyak sorotan.

Selain itu juga banyak pemain bintang lainnya dari Argentina yang pastinya menarik perhatian pecinta sepak bola.

Oleh karena itu, ia pun mengaku tidak terlalu kecewa walaupun Messi batal dangan ke Indonesia.

“Banyak bintang lain yang lagi tumbuh,” kata Erick Thohir.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Sudah Cetak 100 Poin Lebih, Spiker Jebolan Proliga Resmi Dicoret Klub

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136