"Tidak gampang emosi," kata Aji Santoso di Surabaya, Sabtu (17/6).
Kehadiran Bonek jadi penambah semangat saat Persebaya sedang bertanding.
Dia bahkan berjanji membalas dukungan tersebut dengan gelar juara Liga 1 2023/2024.
Meski berat, semua pemain akan berjuang demi meraih hasil terbaik.
"Ini mudah-mudahan akan kami imbangi untuk bisa semaksimal mungkin."
"Untuk juara musim ini, tambahnya.
Baca Juga: Alasan Persebaya Akan Turunkan Pemain Rotasi Saat Lawan Persija
Mantan pelatih timnas Indonesia ini menambahkan bahwa dukungan Bonek sejauh ini sangat luar biasa.
Hal tersebut membuat semua pemain ingin membalas dukungan yang positif tersebut.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar