Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Leonardo Medina Anggap Normal Kekalahan Persis Solo dari Jeonbuk Hyundai Motors, Evaluasi dari Sisi Fisik

By Bagas Reza Murti - Minggu, 18 Juni 2023 | 00:49 WIB
Pelatih Persis Solo, Leonardo Medina dan pemain Jaimerson Xavier usai laga lawan Jeonbuk Hyundai Motors di Stadion Manahan, Solo pada Sabtu (17/6/2023).
BAGAS REZA MURTI/BOLASPORT.COM
Pelatih Persis Solo, Leonardo Medina dan pemain Jaimerson Xavier usai laga lawan Jeonbuk Hyundai Motors di Stadion Manahan, Solo pada Sabtu (17/6/2023).

"Saya pikir ini hal normal (kekalahan ini) karena sekarang kita di pramusim," kata Leonardo Medina saat konferensi pers.

"Pemain-pemain sedikit capek, ketika kami bekerja di pramusim kami meningkatkan latihan, ini normal," tambahnya.

Selain itu, di laga tadi terdapat 4 pemain baru yang bermain yakni Ramadhan Sananta, Diego Bardanca, Moussa Sidibe dan Arif Budiyono.

Leonardo mengatakan keempat permain itu masih dalam tahap adaptasi dengan gaya main Persis.

Baca Juga: Antusiasme Masyarakat Solo Menyambut Wajah Baru Stadion Manahan di Laga Persis Vs Jeonbuk Hyundai Motors

"Setelah itu kita punya 4 pemain baru, mereka adaptasi ke mode permainan kami. Ini sedikit rumit," kata pelatih asal Meksiko itu.

"Dan kami menghadapi tim yang sangat baik, mereka cepat, kuat, banyak pengalaman, mereka bagus dalam organisasi."

"Kita punya ball-possesion dengan baik sya rasa, bisa memainkan bola ke depan, tapi hari ini konklusinya adalah pemain tidak bisa maintain 90 menit karena aspek fisik," tambahnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

2 Klub Liga Top Eropa Incar Kevin Diks, Salah Satunya Tim Milik Orang Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136