Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Zheng/Huang Alami Pekan Sempurna pada Indonesia Open 2023 Usai Disetrap di Singapura

By Agung Kurniawan - Selasa, 20 Juni 2023 | 15:30 WIB
Ganda campuran China, Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong, dalam konferensi pers Indonesia Open 2023 setelah menang atas wakil Jepang Yuta Watanabe/Arisa Higashino di babak final di Istora Senayan, Jakarta, pada Minggu (18/6/2023)
LOLA JUNE ATIKA/BOLASPORT.COM
Ganda campuran China, Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong, dalam konferensi pers Indonesia Open 2023 setelah menang atas wakil Jepang Yuta Watanabe/Arisa Higashino di babak final di Istora Senayan, Jakarta, pada Minggu (18/6/2023)

"Ini menjadi gelar ketiga turnamen Super 1000 sepanjang tahun ini," kata Zheng menjelaskan.

"Selain itu khususnya karena kami tidak bermain bagus di Singapura," tuturnya menambahkan.

Dalam turnamen level super 750 tersebut, langkah Zheng/Huang terhenti pada babak semifinal.

Mereka tak berdaya menghadapi wakil Korea Selatan, Kim Won-ho/Jeong Na-eun dengan menelan kekalahan melalui dua gim langsung 19-21, 19-21.

Dengan penampilan yang serba bingung melawan Kim/Jeong, Zheng/Huang pun langsung mendapatkan hukuman

Tidak tanggung-tanggung, hukuman Zheng/Huang tersebut langsung diberikan oleh Zhang Jun.

Zhang Jun merupakan Presiden sekaligus Pelatih Kepala CBA (Asosiasi Bulu Tangkis China) dan peraih dua medali emas Olimpiade di Sydney 2000 dan Athena 2004.

Zheng/Huang saat itu 'disetrap' di salah satu bagian arena tribun Singapore Indoor Stadium yang sudah terlihat sepi.

Baca Juga: Link Live Streaming Taipei Open 2023 - Ganda Putri Indonesia Lawan Juara dan Laga Duet Emas Olimpiade vs Juara Afrika

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BWFBadminton.com
REKOMENDASI HARI INI

Striker Vietnam: Timnas Indonesia Kandidat Juara ASEAN Cup 2024 tetapi...

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X