Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berkat Lemparan ke Dalam Jauhnya, Media Argentina Punya Julukan Baru Untuk Pratama Arhan

By Sasongko Dwi Saputro - Selasa, 20 Juni 2023 | 18:45 WIB
Potongan gambar dari website La Nacion untuk berita Pratama Arhan
La Nacion
Potongan gambar dari website La Nacion untuk berita Pratama Arhan

"'Orang gila di tepi lapangan', pemain Indonesia yang merepotkan Argentina dengan lemparan ke dalamnya yang sangat spesial," tulis La Nacion.

Julukan tersebut lahir karena aksi-aksinya dalam meneror pertahanan Argentina melalui lemparan ke dalam jauhnya.

Beberapa kali lemparan ke dalam jauh tersebut sukses membuahkan peluang berbahaya untuk Timnas Indonesia.

Momen terbaik lahir pada menit ke-52 saat lemparan Pratama Arhan tepat mendarat ke kepala Elkan Baggott.

Sayang tandukan Elkan Baggott masih bisa diselamatkan dengan gemilang oleh kiper Argentina, Emiliano Martinez.

Dalam tiga kesempatan berikutnya, lemparan ke dalam Pratama Arhan membuat para pemain bertahan Argentina siaga penuh.

Pada kesempatan kedua, lemparan nya berbuah rebound yang jatuh ke kaki Rizky Ridho.

Baca Juga: Prediksi Ranking FIFA Timnas Indonesia setelah Kalah dari Argentina dan Seri Lawan Palestina, Turun?

Sayang kesempatan tersebut gagal dimaksimalkan jadi gol untuk Timnas Indonesia.

Pada dua kesempatan terakhir, lemparan Pratama Arhan sampai membuat penjaga gawang Emiliano Martinez maju lebih jauh dari wilayah gawang.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : La Nacion
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Liverpool Kudeta Man City dari Puncak, Man United Gagal Menang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
5
12
2
Man City
4
12
3
Aston Villa
5
12
4
Chelsea
5
10
5
Arsenal
4
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
4
8
8
Fulham
5
8
9
Nottm Forest
4
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
Bali United
6
11
4
PSM
6
11
5
Persib
5
9
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Dewa United
6
7
9
Persita
5
7
10
Barito Putera
5
7
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Alavés
6
10
6
Athletic Club
6
10
7
Celta Vigo
5
9
8
Real Betis
5
8
9
Mallorca
6
8
10
Osasuna
6
8
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Udinese
4
10
3
Napoli
5
10
4
Juventus
5
9
5
Empoli
5
9
6
Inter
4
8
7
Lazio
4
7
8
Atalanta
4
6
9
Verona
5
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X