Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

BURSA TRANSFER - Neymar Ingin Pulang ke Barcelona, Hati-Hati Bernasib seperti Lionel Messi

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Rabu, 21 Juni 2023 | 10:40 WIB
Neymar Junior dikabarkan ingin pulang ke Barcelona pada musim panas ini. Ia harus hati-hati karena bisa bernasib seperti Lionel Messi.
TWITTER.COM/DIARIOGOTS
Neymar Junior dikabarkan ingin pulang ke Barcelona pada musim panas ini. Ia harus hati-hati karena bisa bernasib seperti Lionel Messi.

Neymar justru lebih banyak menghabiskan waktu di ruang perawatan karena cedera.

Selain itu, Neymar juga dituding bermain tidak konsisten selama berseragam PSG sejak 2017 lalu.

Catatan 118 gol dan 77 assist dari 173 laga di berbagai kompetisi dinilai belum cukup untuk menutupi modal yang dikeluarkan oleh PSG.

Padahal, PSG mendatangkan winger berusia 31 tahun itu untuk mendapatkan gelar Liga Champions.

Namun, hingga saat ini, Les Parisiens tidak kunjung mampu memperoleh trofi Si Kuping Besar pertama mereka sepanjang sejarah klub.

Neymar juga dituding sering melakukan tindakan indisipliner dan tidak profesional sebagai pemain sepak bola.

Baca Juga: Inter Miami Berburu Pelatih Baru, Mantan Mentor Lionel Messi di Barcelona Jadi Kandidat Terkuat

Hal tersebut membuat manajemen PSG mulai lelah dengan perilaku sang pemain.

Dilansir BolaSport.com dari Sportskeeda.com, PSG berencana untuk melepas Neymar pada musim panas tahun ini.

Eks winger Santos itu kabarnya juga sudah sepakat untuk pergi dan ingin kembali ke Barcelona.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sportskeeda.com
REKOMENDASI HARI INI

ASEAN Cup 2024 - Shin Tae-yong Sukses Panggil Pulang 7 Pemain Abroad, Timnas Indonesia Mode Serius

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X