Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Riko Simanjuntak Bicara Peluang Persija Juara Liga 1 Walau Hanya Mempunyai Tiga Pemain Asing

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 23 Juni 2023 | 10:45 WIB
Pemain Persija Jakarta, Riko Simanjuntak, sedang memberikan keterangan kepada awak media di JiExpo, Jakarta, Kamis (22/6/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain Persija Jakarta, Riko Simanjuntak, sedang memberikan keterangan kepada awak media di JiExpo, Jakarta, Kamis (22/6/2023).

Melihat dari komposisi pemain lokal memang tidak ada bongkar pasang yang dilakukan juru taktik asal Jerman itu.

Persija hanya melepas enam pemainnya yakni Ahmad Birrul Wallidain, Rachmat Niko, Osvaldo Haay, Achmad Maulana, Ginanjar Wahyu, dan Frengky Missa.

Untuk Achmad Maulana dan Ginanjar Wahyu dipinjamkan satu musim ke Arema FC.

Baca Juga: Thomas Doll Pastikan Dua Pemain Asing Baru Persija Segera Datang

Sedangkan Frengky Missa juga dipinjamkan satu musim ke Persikabo 1973.

Sejauh ini Persija baru menambah dua pemain lokal di posisi center back.

Mereka adalah Akbar Arjuansyah dan Rizky Ridho.

Belum ada tambahan pemain baru lagi yang akan dilakukan Persija dalam waktu dekat ini.

"Pasti pelatih lebih memahami mana yang lebih penting terkait komposisi pemain untuk mengarungi Liga 1."

"Pelatih juga sudah mendapatkan pengalaman dari musim sebelumnya."

"Mungkin dia tidak banyak mengganti pemain karena tinggal kebutuhan tim saja yang ditambahkan," tutup Riko.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Final Macau Open 2024 - Sabar/Reza dalam Teror Rival Ranking 317 Dunia untuk Juara, Dejan/Gloria Jadi Pembuka

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo FC
6
14
3
Bali United
7
14
4
Persib Bandung
6
12
5
PSM Makassar
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Arema FC
7
9
9
Malut United
7
9
10
Persija Jakarta
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X