Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Marcus Thuram Resmi ke Inter Milan, Tikus di Sarang Ular yang Terinspirasi Pesona Messi

By Beri Bagja - Sabtu, 1 Juli 2023 | 17:20 WIB
Marcus Thuram resmi gabung Inter Milan pada bursa transfer musim panas 2023.
SPORT.SKY.IT
Marcus Thuram resmi gabung Inter Milan pada bursa transfer musim panas 2023.

Berbeda dari ayahnya yang merupakan defender tangguh, Marcus memilih jalan lain sebagai penggedor pertahanan musuh.

Hal itu dia serap dengan bantuan inspirasi dari sosok Lionel Messi hingga Ronaldinho.

Dua pemain serang legendaris itu pernah jadi rekan seklub ayahnya di Barcelona (2006-2008). 

"Marcus lahir pada 6 Agustus 1997 di Parma, ketika ayahnya bermain untuk Gialloblu," tulis sambutan di laman resmi Nerazzurri.

"Sepak bola selalu menjadi bagian dari kehidupan pemuda yang kerap mereka panggil Tikus."

"Dia bermimpi untuk pergi menyerang dan membuat jaring bergetar."

"Mencetak gol adalah kegembiraan bagi Thuram."

"Ini adalah kesenangan yang ditanamkan dalam dirinya oleh Ronaldinho, (Thierry) Henry, dan Leo Messi setelah sesi latihan di Barcelona - di mana ayahnya bermain."

Baca Juga: Agen Emil Audero Benarkan Inter Milan Pantau Sang Kiper Kelahiran Indonesia, Semua Tergantung Man United

"Setelah musim terbaiknya dengan 13 gol dan 6 assist di Bundesliga, petualangan Tikus dengan Nerazzurri secara resmi dimulai," lanjutannya.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Inter.it, Sport.sky.it
REKOMENDASI HARI INI

Rekap UFC Macau 2024 - Petr Yan Saingi Kans Pertarungan Gelar Sepupu Khabib, 1 Petarung Ditendang Bu Dokter ke Rumah Sakit

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X