Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dipaksa Main bareng Cristiano Ronaldo, Marcelo Brozovic Beri Sindiran Keras ke Inter Milan

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Rabu, 5 Juli 2023 | 12:20 WIB
Marcelo Brozovic memberikan sindiran keras ke Inter Milan setelah dirinya dipaksa untuk bermain bersama Cristiano Ronaldo di Al Nassr.
TWITTER.COM/ALNASSRFC_EN
Marcelo Brozovic memberikan sindiran keras ke Inter Milan setelah dirinya dipaksa untuk bermain bersama Cristiano Ronaldo di Al Nassr.

"Semua orang menginginkan dia. Dia HANYA menginginkan kita," kata Al Nassr, dikutip BolaSport.com dari Goal Internasional.

Namun, siapa sangka kepindahan ke Al Nassr tidak membuat Brozovic bahagia.

Media Italia, Football Italia, menyebut bahwa gelandang berusia 30 tahun tersebut sempat menyindir Inter Milan.

Saat I Nerazzurri tengah bernegosiasi dengan Al Nassr, Brozovic mengunggah story Instagram dengan hanya menunjukkan emoji tenda sirkus.

Selain itu, saat Inter Milan mengucapkan selamat tinggal kepada Brozovic melalui akun Instagram resmi klub, sang pemain ikut menanggapi.

Baca Juga: Piala Dunia Wanita 2023 - Panggung Terakhir untuk Ratu Brasil yang Lebih Hebat dari Cristiano Ronaldo

Tangkap layar story Instagram Marcelo Brozovic yang diduga menyindir Inter Milan.
INSTAGRAM.COM/MARCELO_BROZOVIC
Tangkap layar story Instagram Marcelo Brozovic yang diduga menyindir Inter Milan.

Menariknya, dalam ucapan tersebut, Brozovic menambahkan emoji tertawa.

"Ucapan yang luar biasa, gambar yang luar biasa," tulis gelandang timnas Kroasia itu.

Brozovic diduga tidak senang dengan kebijakan Inter Milan yang memaksanya untuk keluar dari Giuseppe Meazza.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Football-italia.net, Twitter.com/FabrizioRomano, Goal International
REKOMENDASI HARI INI

ONE Championship - Rival Abadi Superlek Hadapi Saitama di ONE Friday Fights 92

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136