Seperti yang diketahui, PSSI resmi menunjuk Shin Tae-yong untuk memimpin skuad Garuda di Piala AFF U-23 2023.
Sehingga kehadiran Shin Tae-yong dan Nova Arianto mungkin bertujuan mencari para pemain yang bisa memperkuat Timnas U-23 Indonesia di Piala AFF U-23 2023.
Sementara itu, Piala AFF U-23 2023 dijadwalkan terlaksana di Thailand.
Ajang ini bakal dimulai pada tanggal 17-26 Agustus 2023.
Sebagai informasi, Piala AFF U-23 2023 dibagi menjadi tiga grup.
Timnas U-23 Indonesia sendiri tergabung dalam Grup B bersama Malaysia dan Timor Leste.
Ini bisa menjadi momen bagi Shin Tae-yong mempersembahkan gelar juara bagi Indonesia untuk pertama kalinya.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar