Menurutnya, komposisi pemain dan taktik dari kedua tim akan berbeda di pertemuan musim ini.
"Kita pertemuan terakhir kalah 2-1 di kandang Barito."
"Tentunya sekarang berbeda materi pemain dari lawan dan dari Persebaya juga berbeda."
"Tapi yang penting kita akan berusaha mengamankan poin meski pemain harus kerja keras," pungkasnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar