Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kejuaraan Asia Junior 2023 - Mutiara Samai Rekor Gregoria, Berpotensi Ukir Sejarah Baru

By Nestri Y - Minggu, 16 Juli 2023 | 08:30 WIB
Tunggal putri Indonesia, Mutiara Ayu Puspitasari, saat semifinal Kejuaraan Asia Junior 2023 di GOR Amongrogo, Yogyakarta, 15 Juli 2023.
WAHID FAHRUR ANNAS/BOLASPORT.COM
Tunggal putri Indonesia, Mutiara Ayu Puspitasari, saat semifinal Kejuaraan Asia Junior 2023 di GOR Amongrogo, Yogyakarta, 15 Juli 2023.

Sepanjang perjalannnya dari babak pertama di event individual, pemain besutan PB Djarum itu sudah membukukan triple kill tunggal putri China.

Sebelum Shou Qun Yu, Mutiara juga melibas perlawanan Pan Hao Yu dan Huang Lin Ran berturut-turut.

Adapun pada babak final, sebenarnya Mutiara nyaris saja bisa menggelar duel beraroroma revans dengan Xu Wen Jing yang sempat mengalahkannya di event beregu, saat Indonesia mengandaskan China dengan skor 3-1.

Sekaligus mungkin berpeluang raih 'quat-trick' mengalahkan wakil China.

Namun kesempatan itu raib karena Xu Wen Jing gagal melangkah ke final usai dijegal Kim Min-ji dari Korea Selatan.

Tak ayal, kini kemampuan dan konsistensi Mutiara akan diuji dengan melawan Kim Min-ji.

Sebelumnya di babak 16 besar, Mutiara sudah mengalahkan kembaran dari Min-ji, yaitu Kim Min-sun dengan kemenangan 21-15, 21-17.

Namun bukan berarti Min-ji akan mudah dihadapi.

Selain karena pertarungan mereka adalah laga final, yang membuat masing-masing dari mereka pasti berusaha totalitas, Min-ji memiliki serangan yang lebih mematikan jika bermain di tunggal putri.

Sebagai informasi, Min-ji/Min-sun juga main rangkap di ganda putri, tetapi sudah kalah di babak 32 besar dari Mei Sudo/Nao Yamakita (Jepang).


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BWF Badminton
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Sempat Kaget Lihat Kelakuan Ole Romeny, Calon Striker Timnas Indonesia Tiba-tiba Main Bola di Kampung

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X