Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Korea Open 2023 - 2 Cara Fajar/Rian Temukan Kelemahan Musuh Bebuyutan Leo/Daniel

By Nestri Y - Kamis, 20 Juli 2023 | 17:30 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia,  Fajar ALFIAN/Muhammad Rian ARDIANTO, saat tampil pada Indonesia Open 2023 di Istora Senayan, Jakarta, Jumat , 16 Juni 2023
TOMMY NICOLAS/BOLASPORTCOM
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar ALFIAN/Muhammad Rian ARDIANTO, saat tampil pada Indonesia Open 2023 di Istora Senayan, Jakarta, Jumat , 16 Juni 2023

Di hadapan Fajar/Rian, Lu/Yang pun bukan lawan yang mudah.

"Lawan bermain cukup bagus terutama di gim pertama. Mereka terus menekan kami dengan bola-bola drive," ungkap Rian dalam siaran pers PBSI yang diterima BolaSport.com.

Tantangan juga hadir pada Fajar/Rian tentang adaptasi lapangan. Maklum, pada babak pertama kemarin, mereka hanya bermain tak sampai satu menit.

Sebab lawan mereka, Ko Sung-hyun/Shin Baek-cheol (Korea Selatan), memutuskan mundur akibat Shin cedera.

"Kami masih beradaptasi dengan lapangan karena kemarin belum bermain penuh di babak pertama," jelas Rian.

"Masih belajar dengan kondisi angin dan shuttlecock. Itu juga yang membuat kami masih melakukan kesalahan-kesalahan sendiri. Ini menjadi evaluasi kami untuk pertandingan selanjutnya," lanjut pemain asal Bantul itu.

Sementara itu, Fajar lebih sangat mewaspadai power dari wakil Taiwan tersebut yang terkenal sangat kuat.

Apalagi ditunjang postur tinggi dari Lu Ching Yao yang sangat menjulang.

Diungkapkan oleh Fajar, ada dua cara dari dia dan Rian yang membuat mereka berhasil menemukan kelemahan dari Lu/Yang.

Yaitu dengan banyak melakukan placing bola-bola halus serta varias servis, berupa servis panjang, terutama pada Lu.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : PBSI
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Ronaldo Cetak Gol Nomor 908, Al Nassr Balas Membantai Timnya Hernan Crespo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X