Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal SEA V League 2023 - Timnas Voli Putra Indonesia Vs Vietnam, Waspada dengan Ambisi Balas Dendam

By Delia Mustikasari - Sabtu, 22 Juli 2023 | 10:05 WIB
Suasana pertandingan Indonesia melawan Filipina pada ajang SEA V League 2023, di Padepokan Voli Sentul, Bogor, Jumat (21/7/2023)
PBVSI.OR.ID
Suasana pertandingan Indonesia melawan Filipina pada ajang SEA V League 2023, di Padepokan Voli Sentul, Bogor, Jumat (21/7/2023)

"Bersyukur bisa meraih kemenangan di laga hari ini. Kami masih banyak kesalahan di laga ini. Kami berharap kesalahan tersebut bisa teratasi sebelum laga melawan Vietnam nantinya," ucap Dio.

Kemenangan yang didapat timnas Indonesia sama dengan yang dihasilkan Thailand.

Tim Negeri Gajah Putih juga menang atas Vietnam dengan skor 3-0 (25-23, 28-26, 25-21) pada laga pembuka.

Kemenangan ini disambut positif pelatih Thailand, Park Ki-won.

Baca Juga: Korea Open 2023 - Ganda Putra Malaysia yang Baru Reuni Tetap Full Senyum meski Rekornya Makin Tertinggal dari Fajar/Rian

Pelatih asal Korea Selatan itu mengungkapkan bahwa pada laga ini anak asuhannya melakukan start dengan sempurna.

"Kami mengawali laga dengan kepercayaan diri tinggi. Hal itu sangat penting buat kami mengarungi turnamen ini. Ke depannya kami mencoba untuk membenahi beberapa kesalahan kecil seperti receive," tutur Park.

Senada dengan Park, kapten tim Kissada Nilsawai menilai timnya tinggal membenahi beberapa hal detail.

Diharapkan dengan evaluasi di laga perdana bisa membuat kepercayaan diri para pemain lebih meningkat untuk laga berikutnya.

"Kami harus lebih mematangkan strategi menyerang lagi ke depannya. Tidak hanya itu, komunikasi antar pemain di lapangan harus diperhatikan lagi untuk lebih kompak satu sama lain,” ucap pemain kelahiran 17 April 1992 itu.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : pbvsi.or.id
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Sempat Kaget Lihat Kelakuan Ole Romeny, Calon Striker Timnas Indonesia Tiba-tiba Main Bola di Kampung

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X