Sementara itu, Esal mengaku senang bisa menjadi pahlawan Persita.
Ia tidak menyangka bisa mencetak gol meskipun bermain dari bangku cadangan.
"Alhamdulillah kami bisa mendapatkan tiga poin di kandang sendiri."
Baca Juga: Bocoran Skuad Timnas U-23 Indonesia di Piala AFF U-23 2023, Shin Tae-yong Tak Panggil Pemain Abroad
"Terima kasih kepada coach Luis Duran yang sudah memberikan saya kesempatan bermain melawan Persija."
"Terima kasih juga kepada suporter yang sudah full datang ke stadion untuk mendukung kami," tutup Esal.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar