Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ada Sindirian untuk Chelsea dalam Pernyataan De Zerbi soal Masa Depan Moises Caicedo

By Raka Kisdiyatma Galih - Sabtu, 22 Juli 2023 | 23:15 WIB
Gelandang incaran Arsenal, Moises Caicedo.
TWITTER.COM/THEBLUEDODGER
Gelandang incaran Arsenal, Moises Caicedo.

Baru-baru ini, Roberto De Zerbi selaku pelatih Brighton berbicara soal masa depan pemain andalannya tersebut.

Juru taktik asal Italia menegaskan bahwa pihaknya ingin mempertahankan Moises Caicedo pada musim panas ini.

Menariknya, De Zerbi juga menyelipkan kalimat sindiran kepada The Blues saat berbicara hal tersebut.

"Caicedo tetap bersama kami sampai pemilik kami berubah pikiran," kata De Zerbi seperti dikutip BolaSport.com dari Twitter Fabrizio Romano.

"Tidak tahu apa yang bisa terjadi di masa depan, tetapi jika Moises pergi, kami harus menemukan pemain yang tepat."

Pelatih Brighton & Hove Albion, Roberto De Zerbi, menjadi kandidat pengganti Antonio Conte di Tottenham Hotspur.
TWITTER.COM/TALKSPORT
Pelatih Brighton & Hove Albion, Roberto De Zerbi, menjadi kandidat pengganti Antonio Conte di Tottenham Hotspur.

Baca Juga: Terlalu Raja Penalti, Ronaldo Makin Sulit Kejar Satu Rekor Messi

"Kami harus menggantinya dengan pemain hebat."

"Tahun ini kami bermain di Liga Europa tidak seperti Chelsea," tuturnya menambahkan.

Moises Caicedo sendiri masih terikat kontrak bersama Brighton hingga 30 Juni 2027.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Twitter.com/FabrizioRomano
REKOMENDASI HARI INI

ASEAN Cup 2024 - PSM Makassar Kirim Pemain Terbanyak ke Timnas Indonesia, Persija Nomor Dua

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136