Erick Thohir punya harapan dari penunjukan Kota Solo.
Dia berharap Solo bakal menciptakan sejarah baru bagi persepakbolaan Indonesia.
Sejarah baru tersebut khususnya tersaji pada ajang Piala Dunia U-17 2023.
Seperti yang diketahui, Solo juga jadi tempat penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional yang pertama pada tahun 1948.
"Ini kota bersejarah, PON pertama digelar di sini," ujar Erick Thohir.
"Siapa tahu sepak bolanya buat sejarah."
"Tetapi beban ini jangan dibuat berat."
"Biarkan pemain yang mengeluarkan seluruh kemampuannya," tutup Ketum PSSI.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar