Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barcelona Lancarkan Operasi Khusus demi Lindungi Wonderkid Kesayangan

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 25 Juli 2023 | 00:00 WIB
Gelandang Barcelona, Pedri, saat beraksi di laga melawan Bayern Muenchen pada matchday 5 Grup C Liga Champions 2022-2023, Rabu (26/10/2022) waktu setempat atau Kamis dini hari WIB.
TWITTER.COM/MANCUER91
Gelandang Barcelona, Pedri, saat beraksi di laga melawan Bayern Muenchen pada matchday 5 Grup C Liga Champions 2022-2023, Rabu (26/10/2022) waktu setempat atau Kamis dini hari WIB.

BOLASPORT.COM - Barcelona dikabarkan melancarkan operasi khusus demi melindungi wonderkid kesayangan mereka, Pedri, dari cedera.

Gelandang Barcelona, Pedri, telah dianggap sebagai salah satu talenta muda yang bersinar di Liga Spanyol.

Dengan usianya yang baru menginjak 20 tahun, Pedri, tercatat sudah membela Barcelona sebanyak 109 kali di berbagai ajang kompetitif.

Kendati demikian, Pedri mendapatkan sorotan tajam dalam dua musim terakhirnya membela Barcelona.

Wonderkid kelahiran Tegueste itu tercatat melewatkan 15 laga El Barca pada musim 2022-2023.

Dari laga-laga yang dilewatkan itu, Pedri diketahui menderita cedera hamstring dan cedera otot.

Dirinya harus menepi dari lapangan dan melewatkan laga-laga krusial Barcelona seperti melawan Man United (Liga Europa) dan Real Madrid (Liga Spanyol).

Baca Juga: Messi Diserbu Fan di Mall Usai Cetak Gol Debut, tapi Ogah Senyum

Gelandang andalan Barcelona, Pedri, mengalami cedera dalam leg pertama Liga Europa 2022-2023 melawan Manchester United di Stadion Spotify Camp Nou, Kamis (16/2/2023).
TWITTER.COM/BARCAUNIVERSAL
Gelandang andalan Barcelona, Pedri, mengalami cedera dalam leg pertama Liga Europa 2022-2023 melawan Manchester United di Stadion Spotify Camp Nou, Kamis (16/2/2023).

Tidak hanya itu, Pedri juga harus meninggalkan ambisi membela Negeri Matador dalam laga di UEFA Nations League dan Kualifikasi Piala Eropa 2024.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Mundodeportivo.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
17
42
2
Chelsea
18
35
3
Nottm Forest
18
34
4
Arsenal
17
33
5
Newcastle
18
29
6
Bournemouth
18
29
7
Man City
18
28
8
Fulham
18
28
9
Aston Villa
18
28
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X