Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cara Lee/Wang Bangkit dari Keterpurukan Usai Juara Olimpiade

By Wahid Fahrur Annas - Senin, 31 Juli 2023 | 10:00 WIB
Pasangan ganda putra Taiwan, Lee Yang/Wang Chi Lin, pada final Japan Open 2023 di Yoyogi National Gymnasium, Minggu (30/7/2023).
TOSHIFUMI KITAMURA/AFP
Pasangan ganda putra Taiwan, Lee Yang/Wang Chi Lin, pada final Japan Open 2023 di Yoyogi National Gymnasium, Minggu (30/7/2023).

 "Ini akhirnya terjadi setelah membuat semua orang menunggu begitu lama... Terima kasih semua orang yang telah menunggu bersama kami."

"Ini bukan hanya gelar pertama saya sejak memenangkan emas Olimpiade, ini adalah gelar Super 750 pertama saya, yang merupakan tonggak sejarah yang nyata," imbuh Wang.

"Kami akhirnya mendapatkan terobosan," tulis Lee dalam sebuah unggahan terpisah di media sosial

"Saya tidak bisa menjamin bahwa kami akan selalu menang di masa depan, tetapi saya akan terus merasa bersemangat tentang permainan ini dan menghargai semua hal yang diberikan oleh bulutangkis kepada saya," kata Lee.

Ya, selama periode sulit Lee/Wang juga sempat dipecah. Wang Chi Lin dipasangkan dengan pemain lain.

Selanjutnya, perjalanan Lee/Wang berlanjut pada Australian Open 2023 dan akan berhadapan dengan wakil Malaysia, Tan Wee Kiong/Nur Mohd Azriyn Ayub Azriyn, pada babak pertama.

Baca Juga: Dari Raja ke Mantan Raja, Jonatan Sudah Harus Siap Capek Lagi usai Tantang Axelsen di Final Japan Open 2023

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Taipei Times
REKOMENDASI HARI INI

Shin Tae-yong Beberkan Targetnya Usai Timnas Indonesia Raih 6 Poin di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X