Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Australian Open 2023 - Komang Dipulangkan Unggulan, Tunggal Putri Indonesia Tamat di Babak Kedua

By Agung Kurniawan - Kamis, 3 Agustus 2023 | 16:57 WIB
Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Komang Ayu Cahya Dewi, pada babak pertama Australian Open 2023 di Quaycentre, Sydney, Rabu (2/8/2023).
PP PBSI
Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Komang Ayu Cahya Dewi, pada babak pertama Australian Open 2023 di Quaycentre, Sydney, Rabu (2/8/2023).

Selepas jeda, momentum didapatkan Komang untuk memperkecil kedudukan melalui raihan tiga poin beruntunnya.

Momen itu tidak bertahan lama setelah Komang kurang cermat dalam mengantisipasi dropshot dari pemain Jepang tersebut.

Keuntungan kembali didapat Ohori melalui drive kurang akurat dari Komang yang mendarat keluar lapangan.

Defend yang kurang solid membuat Komang harus mengakui keunggulan Ohori pada gim pertama dengan skor 12-21.

Baca Juga: Hasil Australian Open 2023 - Gangguan Mati Listrik Tak Mempan, Anthony Ginting Lolos dari Kejaran Youngster India

Gim kedua berjalan, Komang langsung memetik angka untuk unggul terlebih dulu atas Ohori.

Momentum tersebut gagal dipertahankan Komang seiring kesalahan-kesalahan sendiri yang dia lakukan.

Aya Ohori terus menambah keunggulan dengan jump smas kerasnya berhasil memaksa Komang mati langkah.

Tanpa kesulitan, Ohori merebut interval gim kedua dengan unggul 11-6 atas Komang.

Selepas jeda, keuntungan langsung didapat Komang menyusul dropshot Ohori yang hanya meluncur mulus keluar lapangan.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Bwftournamentsoftware.com
REKOMENDASI HARI INI

Rekap Hasil Korea Masters 2024 - 2 Ganda Putra Tak Sesuai Harapan, Indonesia Batal Sapu Bersih Rebut Tiket Perempat Final

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X