Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Era Baru Tayangan Liga Spanyol, LALIGA+ Resmi Diperkenalkan di Indonesia

By BolaSport - Sabtu, 5 Agustus 2023 | 11:15 WIB
Tempat bersejarah Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, jadi lokasi diperkenalkannya LALIGA+ di Indonesia
LALIGA
Tempat bersejarah Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, jadi lokasi diperkenalkannya LALIGA+ di Indonesia

Pada musim 2022-2023, LALIGA+ meningkatkan pengikutnya di jejaring sosial dari 7 juta menjadi 8,5 juta, sebagian berkat personalisasi dan fleksibilitas paket berbeda yang ditawarkan.

Di era baru ini, OTT LALIGA akan tetap menjaga komitmen terhadap kenyamanan pengguna berkat berbagai pilihan yang tersedia, di antaranya:

LALIGA EA: Akses ke semua pertandingan dari LALIGA EA lengkap dengan sorotan tambahan, akses ke konten serta dokumentar eksklusif tentang LALIGA, dan rangkuman dari permainan terbaik dari setiap pertandingan LALIGA.

Baca Juga: Absen 2 Bulan karena Cedera Lutut, Arda Guler Berubah dari Lionel Messi ke Eden Hazard

Plus Total Package: Mencakup LEB Oro basketball, liga bola tangan Plenitude ASOBAL, petanque, kickboxing, atletik, senam ritmik, dan juga pertandingan LALIGA EA.

Plus Liga Package: Anda dapat memilih untuk mendaftar liga Plenitude ASOBAL atau LEB Oro.

Plus Equipo Package: Anda dapat memilih klub ASOBAL atau LEB Oro tertentu dan mengikuti pertandingannya.

Petanque Package: LALIGA+ akan secara eksklusif menyiarkan seluruh pertandingan petanque musim ini, termasuk kompetisi nasional dan internasional

Canal Clubes: Konten eksklusif pilihan dari LALIGA EA dan LALIGA HYPERMOTION

Penggemar La Liga di Indonesia dapat mendaftar secara gratis di LALIGA+ dan kini menikmati diskon 50% jika mereka berlangganan paket tahunan LALIGA EA menggunakan kode LALIGAEA di https://www.laligaplus.laliga.com/.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : LaLiga
REKOMENDASI HARI INI

Kevin Diks Beri Kabar Terbaru Setelah Cedera Saat Debut Bersama Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X