Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Respons PSSI soal Jordy Wehrmann yang Ingin Lanjut Dinaturalisasi

By Wila Wildayanti - Selasa, 8 Agustus 2023 | 05:30 WIB
Pemain keturunan Indonesia-Belanda, Jordy Wehrmann yang dikabarkan ingin melanjutkan naturalisasi menjadi WNI.
Instagram/@jordywehrmann
Pemain keturunan Indonesia-Belanda, Jordy Wehrmann yang dikabarkan ingin melanjutkan naturalisasi menjadi WNI.

BOLASPORT.COM - Wakil Ketua Umum PSSI, Zainudin Amali, memberikan respons soal kabar bahwa pemain keturunan Jordy Wehrmann ingin dilanjutkan untuk menjalani naturalisasi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI).

Nama Jordy Wehrmann sebenarnya bukan orang asing bagi pencinta sepak bola Indonesia.

Bagaimana tidak? Jordy Wehrmaan sebenarnya sudah pernah didengungkan akan dinaturalisasi sejak PSSI masih dipimpin Mochamad Iriawan.

Kala itu, PSSI memang tengah mencari pemain keturunan untuk dinaturalisasi.

Baca Juga: PSSI Buka Suara soal Netizen yang Masih Ragukan Bima Sakti Tukangi Timnas U-17 Indonesia

Naturalisasi pemain keturunan itu dilakukan karena pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, memberikan rekomendasi ke PSSI.

Beberapa nama rekomendasi yang akhirnya berhasil dinaturalisasi pada era Mochamad Iriawan yakni Jordi Amat, Sandy Walsh, dan Shayne Pattynama.

Proses naturalisasi Shayne Pattynama baru selesai pada kepengurusan Erick Thohir.

Jordu Wehrmann memang sempat dikabarkan bakal dinaturalisasi.

Namun, karena ada beberapa alasan, akhirnya Wehrmann gagal dinaturalisasi.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

ONE 169- Kesampingkan Kemampuan Wushu Danny Kingad, Adriano Moraes Ancam Lewat Kuncian Maut

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X