Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

'Ganda Campuran Indonesia Ditinggal Richard Mainaky dan Nova Widianto Dalam Keadaan Tidak Baik-baik Saja'

By Delia Mustikasari - Jumat, 11 Agustus 2023 | 00:15 WIB
Pelatih Ganda Campuran Bulutangkis Indonesia, Amon Sunaryo, yang ditemui usai latihan di Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta Timur, Rabu (9/8/2023).
PUTRI ANNISA/BOLASPORTCOM
Pelatih Ganda Campuran Bulutangkis Indonesia, Amon Sunaryo, yang ditemui usai latihan di Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta Timur, Rabu (9/8/2023).

Suatu negara bisa mengirim maksimal dua wakil (sektor ganda) jika bisa mencapai peringkat delapan besar dunia.

"Kalau saya sebenarnya ingin mengirim dua pasang ke Olimpiade, tetapi harus realistis satu dulu," ujar Amon.

Saat ini, ganda campuran Indonesia tengah menjadi sorotan. Setelah Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir, belum ada ganda campuran Indonesia yang masuk dalam persaingan papan atas dunia.

"Saat ini masuk tahap perbaikan. Kemarin saat ditinggal kak Richard (Mainaky) dan coach Nova (Widianto) juga dalam keadaan yang tidak baik-baik saja ya. Hanya butuh waktu saja. Saya baru beberapa bulan juga, saya akan perbaiki," tutur Amon. 

Selain dua pasang ganda campuran Indonesia, pemain di luar pelatnas, Dejan/Gloria juga masuk dalam peta persaingan menuju Olimpiade Paris 2024.

"Persaingannya ya positif ya. Mereka dari Djarum juga ya otomatis mereka dibantu oleh (kak Richard) di sana."

"Tekanan pasti ada, tetapi ya kita jalani sajaa, positive thinking saja. Kami sudah dibantu oleh psikolog, sedang dalam proses perbaikan. "

Kabid Binpres PP PBSI, Rionny Mainaky mengatakan bahwa sektor ganda campuran sudah dibantu Joko Mardianto dan Hendra Aprida Gunawan yang merupakan mantan pebulu tangkis ganda campuran nasional Indonesia.

"Kalau tidak bagus, kami tidak akan pilih. Sekarang sedang kami coba dulu di ganda campuran," ucap Rionny.

Baca Juga: Cerita Komang Ayu tentang Debut Turnamen Super 500 yang Tertunda

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Pratama Arhan Telat, Rafael Struick di Fase Gugur, Beda Jadwal 7 Pemain Abroad Gabung Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X