Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kejuaraan Dunia 2023 - Sama-sama Merendah, Jonatan Mantapkan Diri Jelang Tantang Lee Zii Jia

By Wahid Fahrur Annas - Jumat, 11 Agustus 2023 | 14:00 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, melakukan selebrasi setelah memastikan diri ke semifinal Japan Open 2023 di Yoyogi National Gymnasium, Jumat (28/7/2023).
PP PBSI
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, melakukan selebrasi setelah memastikan diri ke semifinal Japan Open 2023 di Yoyogi National Gymnasium, Jumat (28/7/2023).

BOLASPORT.COM - Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, tak gentar dengan lawan yang dihadapinya pada babak pertama Kejuaraan Dunia 2023.

Jonatan akan melawan tunggal putra nomor satu Malaysia, Lee Zii Jia, pada pertandingan babak 64 besar Kejuaraan Dunia 2023.

Laga yang dipastikan tidak akan berjalan mjudah bagi kedua pemain.

Pertandingan nanti akan menjadi pertemuan pertama bagi kedua pemain pada tahun ini atau kedelapan kalinya sepanjang mereka berkarier.

Rivalitas Lee dan Jonatan berlangsung sengit sejak perkenalan mereka pada tahun 2018 lalu.

Baca Juga: Kejuaraan Dunia 2023 - Diapit Juara Olimpiade dan Fajar/Rian, Juara Bertahan dari Malaysia Was-was

Saat itu, Jonatan cukup mendominasi karena selalu meraih kemenangan atas Lee dalam empat pertandingan beruntun.

Namun situasi berbalik saat Lee berubah menjadi pemain prospek mudah yang berbahaya.

Lee berhasil memutus empat kemenangan beruntun atas Jonatan pada All England Open 2020. Sekaligus turnamen di mana membuat namanya semakin dikenal usai menjadi kampiun.

Setelah itu, Lee selalu mengungguli Jonatan dalam dua pertemuan yakni Kejuaraan Asia dan Denmark Open 2022.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : PBSI.id
REKOMENDASI HARI INI

RESMI - Pep Guardiola Teken Kontrak Baru di Man City, Kesetiaan Lebih dari 1 Dekade

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X