Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga 1 - Sempat Tertinggal, PSS Sleman Berhasil Raih Kemenangan Perdana di Kandang Seusai Taklukkan Bhayangkara FC

By Wila Wildayanti - Minggu, 13 Agustus 2023 | 16:58 WIB
Suasana pertandingan PSS Sleman Vs Bhayangkara FC dalam laga pekan kedelapan Liga 1 2023/2024 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Minggu (13/8/2023).
TANGKAP LAYAR INSTAGRAM/PSSLEMAN
Suasana pertandingan PSS Sleman Vs Bhayangkara FC dalam laga pekan kedelapan Liga 1 2023/2024 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Minggu (13/8/2023).

Tak berpikir panjang, Anderson langsung menendang bola ke arah gawang, sehingga Anthony Pinthus tak mampu menepisnya.

Sehingga Bhayangkara FC akhirnya mampu memimpin lebih dulu dengan skor 1-0.

Anderson Sales sukses mencetak gol pada laga ini tepat pada menit ke-36.

Tendangan bebas itu langsung bersarang di gawnag Anthony sehingga tim tuan rumah pun tertinggal pada laga ini hingga memasuki menit ke-41.

Saat tambahan waktu diberikan PSS Sleman bekerja keras untuk bisa menyamakan kedudukan.

Bahkan pada menit ke 45+3 PSS mendapat peluang emas melalui tendangan bebas untuk menyamakan skor.

Sayangnya, tendangan Bustos masih membentur gawang hidup Bhayangkara FC, sehingga tak ada gol tambahan yang tercipta hingga babak pertama berakhir.

Babak Kedua

Memasuki babak kedua, tim tuan rumah tampil lebih berani dengan langsung melakukan serangan bertubi-tubi.

Akan tetapi, para pemain Bhayangkara FC pun enggan menjadi sasaran empuk PSS.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Pratama Arhan Telat, Rafael Struick di Fase Gugur, Beda Jadwal 7 Pemain Abroad Gabung Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X