Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga 1 - Diwarnai Penalti Gagal Marko Simic, Persija Bantu Madura United Pimpin Puncak Klasemen Usai Menang Telak

By Wila Wildayanti - Minggu, 13 Agustus 2023 | 20:57 WIB
Suasana pertandingan Persija Jakarta melawan Madura United dalam laga pekan kedelapan Liga 1 2023/2024 di Stadion Gelora Bangkalan, Madura, Minggu (13/8/2023).
Dok. Persija
Suasana pertandingan Persija Jakarta melawan Madura United dalam laga pekan kedelapan Liga 1 2023/2024 di Stadion Gelora Bangkalan, Madura, Minggu (13/8/2023).

Tetapi, bola gagal dijangkau oleh Lulinha hingga akhirnya tim tuan rumah masih memimpin unggul 1-0 pada babak pertama ini.

Babak Kedua

Memasuki babak kedua ini Persija sebenarnya melakukan beberapa perubahan pemain dengan harapan bisa bangkit.

Akan tetapi, tim tuan rumah tampil cukup percaya diri dalam melakukan serangan.

Sehingga tak perlu menunggu lama, akhirnya Madura United menambah keunggulan lewat brace yang dicetak Jose Brandao pada menit ke-48.

Brandao terlihat cukup bebas tanpa pengawalan di sisi kanan kotak penalti Persija, sehingga Hugo Gomes pun memberikan umpan bagus ke pemain tersebut.

Tanpa berpikir panjang Brandao pun langsung menendang bola ke gawang Persija dan Cahya Supriyadi pun tak berkutik karena gagal menghalau tendangan tersebut.

Dengan begitu, Sape Kerrab tersebut masih memimpin 2-0 hingga memasuki menit ke-55.

Persija mencoba keluar dari tekanan dengan memasukkan beberapa pemain baru.

Thomas Doll memilih memasukkan beberapa pemain baru dengan harapan bisa memperkecil ketertinggalan.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
Komentar (2)
ini berita yang saya tunggu2 seperti halnya menunggu kehancuran si dodol di liga indonesia

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X