Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kecewa Persija Kalah dari Madura United, Thomas Doll Tak Bisa Berkata-kata

By Wila Wildayanti - Minggu, 13 Agustus 2023 | 23:15 WIB
Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya saat berlaga di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (30/7/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya saat berlaga di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (30/7/2023).

Pelatih asal Jerman itu mengaku tak bisa menceritakan banyak terkait pertandingan Persija melawan Madura United ini.

Penampilan anak asuhnya tak cukup memuaskan, hingga ia pun mengaku kecewa.

Baca Juga: Hasil Liga 1 - Diwarnai Penalti Gagal Marko Simic, Persija Bantu Madura United Pimpin Puncak Klasemen Usai Menang Telak

Mantan pelatih Borussia Dortmund tersebut mengaku kecewa dengan pertandingan anak asuhnya.

Untuk itu, ia mengaku tak bisa banyak berbicara terkait pertandingan hari ini.

“Selamat buat Madura United untuk pertandingan minggu ini,” ujar Thomas Doll dalam jumpa pers seusai pertandingan.

“Biasanya saya bisa selalu menceritakan pertandingan babak pertama dan kedua, tetapi hari ini saya hari ini kecewa dengan pertandingan tim saya hari ini. Saya hanya ingin memberitahu anda soal itu,” lanjutnya.

Sebenarnya pada laga ini, Persija memang tak bisa tampil dengan kekuatan penuh.

Kiper andalannya yakni Andritany Ardhiyasa dapat sanksi dan denda Rp10 juta serta larangan bermain satu kali.

Sehingga tim asal Ibu Kota tersebut harus menurunkan kiper keduanya yakni Cahya Supriyadi.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Undang Raja Youtube, Cristiano Ronaldo Gagal Gebrak Internet

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X