Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rexy Mainaky Ingin Mentalitas Malaysia Masters, Tan/Thinaah Harus Berjuang Sampai Muntah di Kejuaraan Dunia 2023?

By Agung Kurniawan - Senin, 14 Agustus 2023 | 14:30 WIB
Ganda putri Malaysia, Pearly Tan/Thinaah Muralitharan menjadi andalan Negeri Jiran pada Kejuaraan Dunia 2023
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ganda putri Malaysia, Pearly Tan/Thinaah Muralitharan menjadi andalan Negeri Jiran pada Kejuaraan Dunia 2023

"Tan/Thinaah perlu bermain nothing to lose atau tanpa," kata Rexy, dilansir BolaSport.com dari The Star.

"Mereka membuat kesalahan seperti tak mampu bertahan saat sedang unggul dalam permainan," tuturnya menambahkan.

Meski demikian, Rexy juga merasa ada sisi positif dari Tan/Thinaah di mana mereka telah mampu menunjukkan daya juang yang hebat.

"Tapi, mereka juga telah menunjukkan mampu melawan ketika tertinggal dengan jarak poin yang jauh," ucap Rexy menegaskan.

Menjelang Kejuaraan Dunia 2023, Rexy berharap Tan/Thinaah bisa mengembalikan mentalitas kuat yang pernah mereka tunjukkan pada Malaysia Masters 2023.

Dalam turnamen kandang tersebut, Tan/Thinaah berhasil melaju hingga ke babak final.

Walau pada akhirnya gagal menjadi juara, Tan/Thinaah dinilai telah menunjukkan perjuangan yang hebat terutama saat laga puncak.

Pada laga final Malaysia Masters 2023, Tan/Thinaah harus bertarung sengit selama 101 menit melawan pasangan Korea Selatan, Baek Ha-na/Lee So-hee.

Ambisi mereka untuk menjadi juara di tanah sendiri harus kandas usai ditaklukkan Baek/Lee dengan skor 20-22, 21-8, 17-21.

"Saya berharap semangat yang sama dari mereka seperti yang ditunjukkan saat Malaysia Masters," ucap Rexy.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Thestar.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Panutan Megawati Makin Gila Karena Dekati Rekor Langka Usai Juara Bertahan Berhasil Dipecundangi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136