Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Media Vietnam Sebut Timnas U-23 Indonesia Kandidat Terkuat Untuk Jadi Juara Piala AFF U-23 2023

By Sasongko Dwi Saputro - Jumat, 18 Agustus 2023 | 12:45 WIB
Ofisial Training Timnas U-23 Indonesia di Nonglalok Stadium, Kamis (17/8/2023).
BAGAS REZA MURTI/BOLASPORT.COM
Ofisial Training Timnas U-23 Indonesia di Nonglalok Stadium, Kamis (17/8/2023).

Ketiganya disebut tetap jadi penantang terkuat untuk merebut gelar juara Piala AFF U-23 2023.

"Tim besutan Shin Tae-yong itu masih lebih unggul ketimbang lawannya (Malaysia)," tulis laporan Soha.vn.

"Bersama dengan Vietnam U-23 dan tuan rumah Thailand, Indonesia juga dianggap sebagai kandidat juara," lanjut laporan di Soha.vn.

Shin Tae-yong memang membawa bekal dari skuad juara SEA Games 2023 sebagai tulang punggung, tetapi juga membawa sejumlah darah muda.

Pelatih asal Korea Selatan itu juga menyertakan beberapa nama pemain Timnas U-20 Indonesia yang sebelumnya menjadi proyek untuk Piala Dunia U-20 2023 di bawah asuhannya.

Sebut saja Daffa Fasya, Frengki Missa, Arkhan Fikri, Ferarri, hingga Robi Darwis.

Namun, sayang turnamen tersebut harus batal dilaksanakan di Indonesia.

Baca Juga: Shin Tae-yong Tegaskan Timnas U-23 Indonesia Sudah Siap Tempur Lawan Malaysia di Piala AFF U-23 2023

Menurut laporan dari media tersebut, para pemain muda tersebut memiliki banyak nilai tambah untuk Timnas U-23 Indonesia.

Mereka juga diprediksi bisa menjadi andalan di turnamen-turnamen Timnas U-23 Indonesia berikutnya.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Soha.vn
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Sudah Cetak 100 Poin Lebih, Spiker Jebolan Proliga Resmi Dicoret Klub

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136