Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Austria 2023 - Sebabkan Kekacauan hingga Bikin Rossi Pusing, Martin Akui Sudah Siap Dihukum

By Wahid Fahrur Annas - Sabtu, 19 Agustus 2023 | 21:56 WIB
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia dan Jorge Martin (Prima Pramac Racing) berduel sengit pada MotoGP Jerman 2023
MOTOGP.COM
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia dan Jorge Martin (Prima Pramac Racing) berduel sengit pada MotoGP Jerman 2023

Tak sampai disitu, Martin kembali menjadi penyebab terjatuhnya adik dari Valentino Rossi, Luca Marini saat berduel untuk memperebutkan posisi podium.

Martin yang sedang bermanuver mampu mengambil sisi dalam untuk menyalip Marini.

Namun kontak terjadi saat tangan kanan Marini yang menyenggol lutut sebelah kiri Martin.

Nahas bagi Marini yang tak mampu menjaga motornya agar tetap stabil dan harus terjatuh.

Rossi yang hadir langsung menyaksikan para pembalapnya di sisi latihan tampak tak senang dengan menunjukkan gestur kecewa saat menggaruk-garukkepalanya.

Walu berhasil podium, Martin mengatakan lomba kali ini sangat emosional karena banyak insiden yang melibatkan dirinya.

"Ya, menurut saya itu adalah balapan yang sangat emosional karena banyak yang terjadi selama balapan," kata Martin di parc-ferme seusai Sprint MotoGP Austria 2023.

"Di tikungan pertama, saya melihat banyak orang yang akan terjatuh, jadi saya sangat gugup karena saya tidak tahu itu salah siapa, tapi saya sedikit gugup dan saya mulai mendorong."

Martin lalu berbicara soal insiden dengan Marini yang mengakui bahwa dirinya pantas untuk dihukum.

"Dan kemudian, ketika saya melewati Marini, saya sudah berada di depan dan saya merasakan kontak, lalu saya melihatnya jatuh," ucap Martin melanjutkan.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Paddock-GP.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X