"Pastinya semuanya dari tim dan rekan-rekan mau menang," kata Ragil.
"Dan kerja keras semoga memberikan yang terbaik," tambahnya.
Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Man United Perpanjang Rekor Buruk, Liverpool Tembus 4 Besar
Sementara itu pelatih timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong mengaku segala fokusnya saat ini adalah menghadapi Timor Leste.
"Memang pertama yang harus kami prioritaskan adalah hasil menghadapi Timor Leste," kata Shin Tae-yong dilansir BolaSport.com dari laman resmi PSSI.
"Kami harus bekerja maksimal biar kami bisa membawa hasil yang maksimal."
"Setelah itu memang kami harus melihat pertandingan-pertandingan grup lain."
"Jadi kita memang ya walaupun kami bekerja maksimal, kami tidak bisa menentukan kami masuk babak semifinal atau tidak."
"Jadi kami harus menunggu hasil pertandingan grup lain juga," tambahnya.
View this post on Instagram
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar