Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Kejuaraan Dunia 2023 - Pertaruhan Harga Diri Jonatan Vs Lee Zii Jia pada Hari Pertama

By Wahid Fahrur Annas - Senin, 21 Agustus 2023 | 06:00 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, pada babak pertama Australian Open 2023 di Quaycentre, Sydney, Rabu (2/8/2023).
PP PBSI
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, pada babak pertama Australian Open 2023 di Quaycentre, Sydney, Rabu (2/8/2023).

Bagaimana tidak, usai mencapai final Japan Open 2023, Jonatan di luar dugaan tersingkir pada pekan selanjutnya di Australian Open 2023.

Jonatan menelan kekalahan yang sulit diterima pada babak kedua dari pemain kuda hitam yang kebetulan rekan senegara Lee Zii Jia yaitu Ng Tze Yong.

Hasil minor pada penampilan terakhir tak memengaruhi Jonatan.

Ambisi pemenang medali emas Asian Games 2018 tersebut membara jelang laga hidup mati melawan Lee Zii Jia.

"Kapan turun main, saya tentu siap tempur. Saya sudah tiga kali berlatih selama di Kopenhagen ini," kata Jonatan dalam siaran pers PBSI.

Baca Juga: Kejuaraan Dunia 2023 - Moral Tinggi Iringi Langkah Pemain Indonesia ke Babak Pembuka

"Persiapan saya untuk tampil di pertandingan pertama juga oke," ujar Jonatan yang berusaha memutus rentetan 3 kekalahan beruntun dari Lee Zii Jia.

Potensi laga sengit juga akan dijalani ganda campuran yaitu Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja.

Pertandingan beraroma revans berada di depan Dejan/Gloria saat mereka melawan wakil Jepang, Yuki Kaneko/Misaki Matsutomo, yang menjegal mereka di Indonesia Masters 2023.

Sementara itu, dua wakil Indonesia akan menjadi laga buta dengan lawan yang belum pernah dihadapi sebelumnya.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : BWFBadminton.com
REKOMENDASI HARI INI

Vietnam Dapat Hadiah dari FIFA Jelang ASEAN Cup 2024, Berpengaruh untuk Lawan Timnas Indonesia?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136