Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Klasemen Grup Piala AFF U-23 2023 - Timnas U-23 Indonesia Serahkan Nasib ke Tim Lain

By Sasongko Dwi Saputro - Senin, 21 Agustus 2023 | 12:00 WIB
Perebutan bola antara pemain Timor Leste dan timnas U-23 Indonesia, Beckham Putra dalam laga di Rayong Provincial Stadium, Minggu (20/8/2023).
PSSI
Perebutan bola antara pemain Timor Leste dan timnas U-23 Indonesia, Beckham Putra dalam laga di Rayong Provincial Stadium, Minggu (20/8/2023).

Sementara Kamboja sudah pasti tersingkir saat mereka kalah atas Thailand.

Jika pertandingan berakhir imbang maka Thailand tetap lolos dan Kamboja tersingkir.

Namun, jika Thailand kalah maka Indonesia kemungkinan tersingkir dengan syarat selisih empat gol.

Di Grup B, Malaysia akan bertemu Timor Leste pada 22 Agustus.

Jika laga berakhir imbang, maka Indonesia lolos. Timor Leste setidaknya harus menang dengan skor 3-2 untuk menyingkirkan Indonesia.

Saat Timor Leste kalah, Malaysia lolos juara Grup B dan Indonesia di posisi runner up terbaik.

Pada Grup C, laga penentuan akan terjadi saat Vietnam bertemu dengan Filipina pada 22 Agustus.

Baca Juga: Rasa Penyesalan Kapten Timnas U-23 Indonesia Usai Menang Lawan Timor Leste

Jika Vietnam menang, maka mereka lolos jadi Grup A dan Indonesia lolos lewat runner up terbaik.

Namun, saat Filipina menang maka mereka lolos dengan juara Grup C dan Indonesia tersingkir.

Posisi runner up terbaik menjadi milik Vietnam.

Klasemen Fase Grup Piala AFF U-23 2023

Grup A

Pos, Tim Main Menang Seri Kalah Gol Kemasukan SG Poin
1 Thailand 2 2 0 0 6 0 +6 6
2 Kamboja 2 1 1 0 6 1 +5 4
3 Myanmar 2 0 1 1 1 4 -3 1
4 Brunei 2 0 0 2 0 8 -8 0

Grup B

Pos, Tim Main Menang Seri Kalah Gol Kemasukan SG Poin
1 Malaysia 1 1 0 0 2 1 1 3
2 Indonesia 2 1 0 1 2 2 0 3
3 Timor Leste 1 0 0 1 0 1 -1 0

Grup C

Pos, Tim Main Menang Seri Kalah Gol Kemasukan SG Poin
1 Vietnam 1 1 0 0 4 1 +3 3
2 Filipina 1 0 1 0 2 2 0 1
3 Laos 2 0 1 1 3 6 -3 1

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Rossi-Lorenzo Saja Lewat, Karisma Marc Marquez Sudah Bikin 1 Bos Ducati Luluh

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X