Selepas jeda, Tang/Tse masih mendominasi meski mendapatkan perlawanan dari Morada/Leonardo untuk beberapa kali.
Sebuah backhand dari Tse Ying Suet membuat pertahanan Morada/Leonardo semakin kocar-kacir.
Morada/Leonardo sempat meraih satu angka setelah pengembalian Tang Chun Man mengarah keluar lapangan.
Sempat tertahan satu kali, Tang/Tse akhirnya merebut kemenangan pada gim kedua dengan skor 21-12.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Agung Kurniawan |
Sumber | : | Bwftournamentsoftware.com |
Komentar