Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

FIBA World Cup 2023 - Tampil Perkasa, Brasil Buat Iran Tak Berkutik hingga Kalah Triple Digit

By Wila Wildayanti - Sabtu, 26 Agustus 2023 | 22:00 WIB
Suasana Pertandingan FIBA World Cup 2023 yang mempertemukan timnas basket Brasil melawan Iran di Indonesia Arena, Senayan, Jakarta, Sabtu (26/8/2023).
WILA WILDAYANTI/BOLASPORT.COM
Suasana Pertandingan FIBA World Cup 2023 yang mempertemukan timnas basket Brasil melawan Iran di Indonesia Arena, Senayan, Jakarta, Sabtu (26/8/2023).

“Solidaritas (para pemain) di dalam tim ini adalah kunci kemenangan (di laga melawan Iran), dan kami harus melanjutkan pola permainan ini di game selanjutnya,” ucapnya.

Sayangnya, meski Brasil meraih kemenangan mereka harus dibayar mahal.

Sebab Raul Neto harus mengalami cedera dan harus keluar dari pertandingan sejak kuarter ketiga.

Baca Juga: Latvia Catatkan Poin Tiga Digit pada Gim Pertama FIBA World Cup 2023

Situasi ini bahkan membuat Raul Neto menangis di lapangan saat ditandu keluar.

Menanggapi hal ini, Conti mengaku setiap pertandingan akan selalu ada tantangan tersendiri.

Dan situasi ini tentu saja tak menguntungkan, tetapi Brasil masih memiliki pemain lain.

“Kami punya banyak pemain bagus di lini serang, tetapi di lini pertahanan kami membuat perbedaan dalam turnamen ini,” kata Conti.

“Dan di setiap pertandingan kami selalu punya tantangan untuk tampil lebih baik dalam hal serangan,” ucapnya.

“Kami sempat mengumpulkan 19 poin berturut-turut saat melawan Iran dan kami sadar kami harus selalu menjadi lebih baik di tiap pertandingan agar bisa mendapatkan sesuatu di kompetisi ini.”

Sementara itu, pemain Brasil Bruno Caboclo mengatakan bahwa ia dan rekan-rekannya memang tampil bagus.

Baca Juga: Latvia Catatkan Poin Tiga Digit pada Gim Pertama FIBA World Cup 2023

Bahkan dari eksekusi, offense, hingga defense, sehingga mereka pun berhasil meraih hasil maksimal.

“Saya pikir kami bertanding dengan sangat baik. Kami memulai laga dengan energi yang bagus, eksekusi kami juga sangat bagus, begitu pula sisi pertahanan dan serangan kami,” tutur Bruno Caboclo.

“Dan saya pikir game pertama ini sangat bagus, para pemain diberi kesempatan turun ke lapangan dan mendapat menit bermain karena kami melakukan rotasi. Jadi menurut saya pertandngan ini sangat bagus buat kami.”

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Kata Bojan Hodak Usai Persib Bandung Hajar Borneo FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X